Wadah plastik ini bisa tahan suhu -17 sampai 82 derajat Celcius. Plastik HDPE bisa menahan bahan kimia pelarut sehingga cukup aman untuk makanan dan minuman.
HDPE (High Density Polyethylene) Merupakan Bahan Baku Untuk Jenis Plastik HDPE Dimana Umumnya Hasil Produksi Berbentuk Plastik Kantong, Plastik Roll Dan Plastik Lembaran.
Jenis Plastik HDPE :
- Kantong Plastik HDPE Anti Panas (HD ATP).
- Kantong Plastik HDPE (HD).
- Kantong Plastik HDPE Roll (HD Roll).
- Plastik HDPE Alas (HD Sheet).
Aplikasi Penggunaan Plastik HDPE :
- Penggunaan Untuk Kantong Kemasan Kuah / Cairan Panas, Makanan Ataupun Minuman Panas.
- Penggunaan Sebagai Kantong Praktis Membawa Aneka Barang Belanjaan Sehari-hari.
- Penggunaan Sebagai Kantong Praktis Mengisi Buah, Sayur Atau Barang Lainnya Dan Juga Umum Sebagai Pembungkus Kertas Fotokopi / Dokumen Lainnya.
- Penggunaan Sebagai Alas / Pelapis Dari Wadah Makanan Hangat Ataupun Panas Atau Sebagai Pembungkus Makanan Dan Barang Lainnya.
Kantong Plastik HDPE Yang Tersedia di Kami Antara Lain :
- Kantong Plastik Sampah Medis
- Kantong Plastik Laundry Jinjing 3 Jari
- Kantong Plastik Roll Buah / Photo Copy
- dll